Senin, 08 Desember 2014

SUMBER DAYA ALAM DESA ROWOLAKU






Sumber Daya Alam terbesar di desa Rowolaku yaitu ketela pohon (singkong) dan Laos. Banyak sekali ditemukan lahan ketela pohon dan laos di desa Rowolaku. warga desa memanfaatkan ketela pohon tersebut untuk dimakan sendiri dan sebagian lagi untuk dijual. Sedangkan untuk tanaman laos, para warga menjualnya ke pasar. Kurangnya pengetahuan warga akan variasi olahan singkong, membuat warga hanya memanfaatkan singkong sebagai bahan makanan sederhana, seperti hanya direbus, digoreng ataupun dibuat gethuk.

0 komentar:

Posting Komentar